Haikou, Bolong.id - China International Consumer Products Expo (CICPE) ketiga, yang berakhir Sabtu (15/4/2023) di Haikou, Hainan, dikunjungi sekitar 320.000 orang. Naik signifikan dibanding pengunjung tahun lalu yang 280.000 orang.
Dilansir dari Shine.cn (15/04/2023) Pameran ini diikuti lebih dari 3.382 merek dari 65 negara dan wilayah, sementara lebih dari 2.000 pembeli luar negeri dari 35 negara dan wilayah datang dan mencari peluang bisnis.
Pameran kapal pesiar dan peragaan busana juga berlangsung selama pameran.
Bertemakan "Berbagi Peluang Terbuka, Ciptakan Bersama Kehidupan yang Lebih Baik,"
CICPE ketiga adalah pameran internasional luring skala besar pertama setelah Tiongkok mengoptimalkan respons COVID-19.(*)
Informasi Seputar Tiongkok
- Pameran Industri Game Animasi Cloud Seru Ini Sudah Berakhir, Apa Saja Isinya?
- Cara Beijing Merayakan Hari Museum Internasional: “Pameran Cloudâ€
- Pameran Big Data Internasional di Tiongkok Dibatalkan. Kenapa?
- China Import Expo Ke-3: Area Pameran Kesehatan Masyarakat dan Pencegahan Pandemi Juga akan Didirikan