Suasana pertemuan - Gambar diambil dari Internet, jika ada keluhan hak cipta silakan hubungi kami.
Beijing, Bolong.id – Ledakan gas yang menewaskan 12 orang dan 37 luka parah, di Kota Shiyan, Provinsi Hubei, Tiongkok, Senin (14/6/2021) diselidiki otoritas setempat.
Dilansir dari World Web Wide ( 环球网 ) pada Senin (14/06/21), tim investigasi terdiri dari banyak lembaga. Mereka terus mencari kemungkinan korban lainnya.
Mereka mencari tahu penyebab ledakan. Hasilnya akan dianalisis demi menghindari hal serupa. (*)
Advertisement